budibenedektusAvatar border
TS
budibenedektus
Ternyata Oli Kompresor AC Mobil Wajib Diganti, Ini Penjelasannya
Quote:

Banyak dari pemilik ataupun pengguna mobil belum begitu paham bagaimana cara perawatan terhadap sistem pendingin didalam ruangan mobil, bahkan ada dari mereka yang tidak tahu bahwa pada kompressor AC tersebut terdapat oli pelumas yang wajib di ganti secara berkala.

Seperti mesin mobil yang membutuhkan oli sebagai pelumas untuk menjaga kondisi komponen didalam mesin agar tetap stabil dan awet serta terhindar dari yang namanya kerusakan. Nah begitu juga dengan kompresor AC pada mobil yang juga memerlukan perawatan dengan cara mengganti oli secara berkala. Mengganti oli kompressor merupakan salah satu cara untuk merawat agar kompressor tersebut terhindar dari kerusakan.

Jika terjadi suatu kerusakan yang membuat kompresor harus diganti maka harga yang harus di keluarkan pun bisa sangat fantastis. Bahkan setara dengan harga satu unit sepeda motor baru, oleh karena itu ada baiknya kita selaku pemilik ataupun pengguna harus mengerti betapa pentingnya melakukan perawatan. Ya jika dibanding-bandingkan dengan ganti baru lebih baik rutin melakukan servis berkala dengan biaya yang minim.

Lalu kapan kah waktu yang tepat untuk melakukan pergantian oli kompressor AC mobil? Sewajarnya oli kompressor AC diganti setiap mobil telah menempuh jarak berkisar 20000 km , melakukan pergantian oli pun tidak di wajibkan sendiri, alangkah baiknya jika membawa nya langsung ke ahli servis AC mobil yang ada di dekat tempat tinggal, karena pergantian oli membutuhkan alat khusus.

Proses penggantian oli
Jika melakukan pergantian oli di bengkel yang masih sederhana(bukan khusus servis AC) proses penggantiannya pun mungkin membutuhkan waktu yang lebih lama, namun untuk bengkel khusus servis AC mobil biasanya akan sangat cepat, karena mereka memiliki alat flushing yang bisa melakukan penggantian freon maupun oli kompressor dengan mudah tanpa harus melepas kompresor dari dudukannya. Selain itu alat khusus tersebut juga mampu mendeteksi apakah ada kebocoran didalam sistem AC mobil serta dapat melihat seberapa tinggi kemurnian dari gas freon yang digunakan.

Apa yang akan terjadi Jika oli kompressor tidak diganti secara berkala?
Pada mesin mobil terdapat sebuah piston yang berguna untuk menciptakan kompres, begitu juga dengan kompresor AC, pada kompresor tersebut terdapat sebuah piston yang digunakan untuk mengkompresikan gas freon dan kemudian diubah menjadi freon cair. Nah bila oli tidak diganti,


Artikel lengkapnya disini
Diubah oleh budibenedektus 28-05-2019 16:51
indriketarenAvatar border
indriketaren memberi reputasi
1
4K
6
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan