vasilizaitsev
TS
vasilizaitsev
Waspada penipuan COD modus segitiga !! COD tidak selamanya aman !!
Pada komunitas Hansip Hoax ini kebanyakan membahas modus penipuan online, tapi ternyata selain penipuan online, ada juga penipuan offline yang tidak kalah berbahaya, disini gue pengen berbagi tentang penipuan dalam bentuk offline, dengan tujuan agar Gan/Sis dapat terhindar dari modus seperti ini

Banyak dari kita sudah paham akan beberapa modus penipuan, dan punya beberapa panduan untuk menghindarinya, seperti :
  • Jangan pernah transfer sebelum melihat, memeriksa, dan menerima barang,
  • Jangan tergiur harga murah,
  • Utamakan cod,
  • dll.

Gimana kalo gue bilang, cara-cara diatas sudah basi !!!, penipu masih bisa menggunakan berbagai tipu daya untuk mengelabui dan mendapatkan uang dari korbannya. Amit-amit, jangan sampai kita jadi salah satu korbannya ya

Jika selama ini penipuan terjadi dengan modus menjadi pembeli atau menjadi penjual, kali ini diborong semuanya, alias sekaligus menjadi penjual dan pembeli.

Penasaran? Kuy, lanjut baca kebawah.

Quote:


Kronologisnya kurang lebih seperti ini

Quote:

Quote:

Quote:



Jika dilihat dari modus diatas, pembeli (korban) adalah pihak yang sangat dirugikan, karena menderita kerugian keuangan. Untuk penjual sebenarnya juga mengalami kerugian waktu, dan tidak menutup kemungkinan akan dituduh bekerjasama dengan penipu.

Modus penipuan berpura-pura menjadi penjual sekaligus pembeli ini tidak hanya ada pada jual beli mobil saja ya Gan/Sis, gue pernah liat beberapa modus ini juga dijalankan pada barang-barang elektronik, fashion, logam mulia, sepeda, sampai sembako juga ada

Modus ini juga dikenal dengan nama PENIPUAN SEGITIGA, dan menjadi bukti kalau penipuan semakin berkembang seiring berjalannya waktu, Harap waspada jika ada penjual atau pembeli yang melakukan transaksi seolah-olah diwakilkan oleh kerabat, atau teman, kita harus meningkatkan kewaspadaan, cross check, double check, triple check, bersikap kritis, nggak usah peduli dikatain cerewet, dll

Quote:

Buat Gan/Sis yang belum mudeng, alias masih bingung, disarankan untuk mengulangi lagi membaca kronologis dari awal dan berusaha memahami alur penipuannya, agar dapat terhindar dari jenis penipuan ini, jujur penipuan ini hanya dua lapis loh, ada penipuan lainnya dengan tiga lapis, atau bahkan lebih, atau dengan kata lain, penipuan ada modus lain yang lebih rumit, ada baiknya Gan/Sis memahami yang dua lapis terlebih dahulu, agar dapat lebih mudah memahami modus penipuan level selanjutnya yang pastinya lebih berlapis dan lebih rumit.

Referensi : disini, disini, disini, dan disini

Spoiler for video youtube:


Contoh kasus serupa :



Akhir kata, semoga thread ini dapat menambah wawasan Gan/Sis dan dapat mencegah modus semacam ini menimpa Gan/Sis, jika dirasa berguna, silahkan tinggalkan komen, rating, dan cendol, juga bisa forward thread ini kepada kerabat, dan atau teman, sampai jumpa di thread berikutnya



Komen Kaskuser yang ganteng dan cantik dibawah ini :
Quote:


Quote:


Quote:


Quote:


Quote:


Quote:


Quote:


Quote:


Quote:


Quote:


Quote:


Quote:
Diubah oleh vasilizaitsev 10-11-2022 14:59
gembogspeeddamel88maroonia
maroonia dan 34 lainnya memberi reputasi
33
7.2K
85
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan