riimollAvatar border
TS
riimoll
[KURMA] Belajar dari Orang yang Disebut "Gila"




Assalamualaikum wrwb


Bulan Ramadhan merupakan bulan yang sangat dinantikan oleh umat muslim sedunia,bagaimana tidak? Allah sendiri yang menjanjikan bahwa jika kita beribadah dan melakukan kebaikan dibulan ini semua pahala yang kita dapatkan akan dilipat gandakan,tentunya ini membuat jutaan insan di Bumi ini berbondong bondong untuk melakukan segala kebaikan.

Pada Bulan ini Allah menurunkan rahmat-Nya melalui Ramadhan. Dimana kita dapat mendapatkan pahala, rahmat, hidayah dan ampunan-Nya.
Quote:


Quote:


Bahwa sesungguhnya mereka dengan kita adalah sama,sama sama manusia, sama sama Makhluk Ciptaan Allah,lantas janganlah kita anggap remeh mereka sekalipun,bahwa masih ada pelajaran yang dapat dipetik dari orang yang "mungkin" sangat dikucilkan di negri kita ini.


Suatu ketidak sengajaan disini saya ingin membahas mereka sungguh demi apapun pada hari ini entah dapat ajakan dari mana saya tidak tahu,saya yang sekarang ini cuma anak SMA yang baru lulus tahun ini dan sedang mencari universitas ini sungguh meminta maaf bila ada kata kata yang salah ataupun kata yang kurang berkenan dihati para kaskuser sekalian,Sungguh kesalahan murni hanya milik saya dan tidak dibuat buat.

Saya yang menulis ini sungguh belum tentu lebih baik dari anda sekalian,belum tentu saya lebih suci daripada kaskuser sekalian,saya masih mengakui bahwa saya masih jauh dari kata sempurna,tidak ada niatan menggurui dalam benak saya didalam tulisan ini.

Maka dari itu marilah sama sama kita berbenah diri di bulan Ramadhan ini agar kita bisa menjadi pribadi yang lebih baik dari sebelumnya,lebih peduli pada sesama dan melatih hidup untuk lebih sederhana.

Wassalamualaikum wrwb





Pict Source: Google Image
Diubah oleh riimoll 31-05-2017 07:39
0
894
20
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan